Breaking News
Beranda » Dewan Perwakilan Rakyat » GMNI Cianjur Soroti Keterbukaan Informasi Publik, Ketua DPRD Turun Tangan Hadapi Massa

GMNI Cianjur Soroti Keterbukaan Informasi Publik, Ketua DPRD Turun Tangan Hadapi Massa

  • account_circle Admin
  • calendar_month Kam, 15 Mei 2025

RUANGPOJOK.COM – Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Kabupaten Cianjur menggelar aksi di Gedung DPRD Kabupaten Cianjur pada Kamis, 15 Mei 2025.

Mereka mendesak pemerintah daerah meningkatkan transparansi publik yang selama ini mereka nilai tertutup.

Dalam audiensi tersebut, Ketua DPRD Kabupaten Cianjur, Dr. Ir. Hj. Metty Triantika, M.T., dan anggota DPRD Fraksi Golkar, M. Zulfahmi, hadir untuk mendengarkan aspirasi mahasiswa.

Ketua GMNI Cianjur, Agus Rama Tunggaraga, menjelaskan bahwa aksi ini muncul karena terbatasnya akses masyarakat terhadap informasi publik. Ia menegaskan bahwa kondisi ini merupakan bentuk “pembungkaman gaya baru” terhadap hak rakyat.

“Kami menganggap ini sebagai praktik pembodohan terhadap masyarakat Cianjur,” katanya kepada wartawan.

GMNI juga menyoroti dugaan korupsi dalam pengelolaan website pemerintah daerah. Agus Rama menyatakan bahwa beberapa situs resmi Pemkab bermasalah, tidak kredibel, dan sulit diakses publik.

“Informasi yang tersaji tidak lengkap, sehingga kami menduga kuat adanya penyelewengan anggaran dalam pengelolaannya,” tambahnya.

Selain itu, GMNI mengkritik buruknya pelayanan kesehatan di Cianjur. Mereka mengungkap dua kasus: seorang pasien Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) yang terpaksa datang ke Puskesmas Warungkondang, dan pasien sakit menahun yang tidak mendapatkan pemeriksaan menyeluruh.

Tak hanya itu, mahasiswa juga menuntut Pemkab menangani wabah demam berdarah dengue (DBD) yang telah merenggut korban jiwa di beberapa wilayah.

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Miris, Nenek 115 Tahun Tinggal Puluhan Tahun di Gubuk di Atas Tumpukan Sampah

    Miris, Nenek 115 Tahun Tinggal Puluhan Tahun di Gubuk di Atas Tumpukan Sampah

    • calendar_month Kam, 8 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Nenek Eti (115) mengaku telah tinggal selama puluhan tahun di sebuah gubuk sederhana yang berdiri di atas tumpukan sampah bekas Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Pasir Sembung, Desa Sirnagalih, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur. Ia hidup bersama suaminya dan beberapa ekor kucing yang selalu setia menemani mereka. Nenek Eti berasal dari Banten dan mulai menetap […]

  • Viral Chat Tak Pantas, Kades Langensari Sebut Pertemuan Hotel Urusan Jual Beli Rumah

    Viral Chat Tak Pantas, Kades Langensari Sebut Pertemuan Hotel Urusan Jual Beli Rumah

    • calendar_month Sen, 29 Des 2025
    • account_circle Ikbal
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Dugaan percakapan bernada mesum yang menyeret Kepala Desa Langensari, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Cianjur, memicu polemik publik. Percakapan yang menyebut kata “hotel” dan frasa bernuansa seksual itu kini viral dan dipertanyakan dari sisi etika kepemimpinan, meski yang bersangkutan menyebutnya sebatas candaan lama di tahun 2024. Warga Desa Langensari, Inisial S, menilai percakapan yang diduga […]

  • Yonif 300/Brajawijaya dan Batalyon Armed 5 Pancagiri Gelar Sertijab

    Yonif 300/Brajawijaya dan Batalyon Armed 5 Pancagiri Gelar Sertijab

    • calendar_month Rab, 18 Jun 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Yonif 300/Brajawijaya melaksanakan upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Komandan Batalyon dari Letkol Inf Ardha Cairova Pariputra, S.I.P., M.P.M kepada Mayor Inf Joko Nugroho. S.T., M.Han. Selain itu, Komandan Batalion Armed 5 Pancagiri dari Letkol Arm Raden Florensius Ferdian Ricarda .S.T., S.M.I.P. memberikan kepada Mayor Inf Ardian Praditya, S.I.P., M.I.P. Acara  ini berlangsung dengan […]

  • Pekerja Tewas Jatuh dari Atap Pabrik PT Lianhua di Cianjur, Diduga Tak Gunakan APD

    Pekerja Tewas Jatuh dari Atap Pabrik PT Lianhua di Cianjur, Diduga Tak Gunakan APD

    • calendar_month Kam, 12 Jun 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Seorang pekerja pemasang atap Jajang (30), warga Ciharashas, Kecamatan Cilaku, tewas setelah terjatuh dari atap saat memasang asbes di PT. Lianhua Leather Industry (LLI), Desa Sukamaju, Kecamatan Cianjur, pada Rabu,11 Juni 2025. Diduga, korban tidak menggunakan alat pelindung diri (APD) sebagaimana diatur dalam Undang-Undang Keselamatan Kerja. Kapolsek Cianjur Kota, Kompol Cahyadi Mulya, S.IP., […]

  • Nasdem Targetkan 10 Kursi di Cianjur, Kang Onnie Siap Kawal Janji Kampanye

    Nasdem Targetkan 10 Kursi di Cianjur, Kang Onnie Siap Kawal Janji Kampanye

    • calendar_month Rab, 16 Apr 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Onnie S Sandi, Anggota DPRD Jawa Barat Fraksi Nasdem, menegaskan komitmen Partai Nasdem dalam merealisasikan seluruh janji kampanyenya. Hal ini ia sampaikan saat mensosialisasikan Peraturan Daerah (Perda) Jawa Barat Nomor 23 Tahun 2021 di Kelurahan Muka, Cianjur, pada Rabu, 16 April 2025. Dalam kesempatan tersebut, Kang Onnie menekankan pentingnya integrasi visi-misi kampanye ke […]

  • Kebun Raya Cibodas Jadi Primadona Libur Nataru, Targetkan 30 Ribu Pengunjung

    Kebun Raya Cibodas Jadi Primadona Libur Nataru, Targetkan 30 Ribu Pengunjung

    • calendar_month Kam, 1 Jan 2026
    • account_circle Ikbal
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) menjadi momen tepat untuk berwisata alam bersama keluarga. Jika masih bingung menentukan tujuan, Kebun Raya Cibodas bisa menjadi pilihan utama di Kabupaten Cianjur. Selama libur Natal dan Tahun Baru 2025–2026, Kebun Raya Cibodas menghadirkan beragam acara menarik yang memadukan wisata alam, edukasi, dan hiburan keluarga. Destinasi ini […]

expand_less