
Bau Pesing, Sampah Dan Fasilitas Rusak Mewarnai Taman Kota Cianjur
Cianjur.ruangpojok.com – Sebutan Taman Kota yang kerap kali didengar mengimajinasikan asri nan indah dengan berbagai fasilitas untuk dikunjungi saat liburan bersama keluarga. Namun, Taman kota yang terletak di Jalan Dr Muwardi, kelurahan muka, kecamatan cianjur, tepatnya samping gedung pasar ramayana, berbeda dengan apa yang dibayangkan sebelumnya. Pada papan informasi bahwa taman kota cianjur ini milik...
Read more