Breaking News
Beranda » Nasional » Warga Cikaroya Keluhkan Pelayanan Kesehatan, NasDem Cianjur Siap Dirikan Posko Aduan

Warga Cikaroya Keluhkan Pelayanan Kesehatan, NasDem Cianjur Siap Dirikan Posko Aduan

  • account_circle Admin
  • calendar_month Jum, 30 Mei 2025

RUANGPOJOK.COM – Sosialisasi Perda No. 5 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Pendidikan yang digelar di Majelis Taklim Al Ikram, Desa Cikaroya, Kecamatan Warungkondang, Selasa, 30 Mei 2025, berubah menjadi ajang curhat masyarakat terkait buruknya pelayanan publik.

Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Fraksi NasDem, Onnie S. Sandi, mengatakan bahwa selain menerima masukan terkait pendidikan, masyarakat juga menyampaikan berbagai keluhan, mulai dari infrastruktur hingga layanan kesehatan.

“Warga menyampaikan soal rusaknya pompa air, jalan yang belum diperbaiki, dan perlakuan diskriminatif BPJS di sejumlah fasilitas kesehatan,” kata dia.

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bank Tanah Dorong Kemandirian Peternak Cianjur Lewat Program Reforma Agraria

    Bank Tanah Dorong Kemandirian Peternak Cianjur Lewat Program Reforma Agraria

    • calendar_month Ming, 11 Jan 2026
    • account_circle Ikbal
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Badan Bank Tanah menggelar program pemberdayaan peternakan bagi Subjek Reforma Agraria (RA) di atas HPL Bank Tanah, Kabupaten Cianjur, pada 9–10 Januari 2026. Program ini bertujuan meningkatkan kapasitas usaha peternak agar produktif dan berkelanjutan melalui pelatihan dan studi banding. Pada hari pertama, peserta mengikuti pelatihan pengelolaan peternakan dan praktik pembuatan pakan silase. Pelatihan […]

  • Disdikpora Bantah Lalaikan SDN Karyatunggal, Sebut Bantuan Cair Sebelumnya

    Disdikpora Bantah Lalaikan SDN Karyatunggal, Sebut Bantuan Cair Sebelumnya

    • calendar_month Jum, 5 Sep 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Dinas Pendidikan,Pemuda, dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Cianjur membantah menelantarkan SDN Karyatunggal di Kecamatan Kadupandak. Mereka menegaskan berbagai bantuan, mulai dari rehab ruangan, mebelair, hingga toilet, telah diberikan kepada sekolah tersebut sebelumnya. Bantahan ini disampaikan menanggapi keluhan orang tua siswa yang khawatir dengan kondisi ruang kelas rusak parah dan ancaman pergeseran tanah di sekolah […]

  • Warga Sukamulya Keluhkan Bantuan UMKM Mangkrak, Kang Onnie Janji Bawa Aduan ke Pemprov Jabar

    Warga Sukamulya Keluhkan Bantuan UMKM Mangkrak, Kang Onnie Janji Bawa Aduan ke Pemprov Jabar

    • calendar_month Ming, 7 Des 2025
    • account_circle Ikbal
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Legislator Jawa Barat, Onnie S Sandi, menerima keluhan warga soal bantuan permodalan UMKM yang tak kunjung cair saat melakukan kegiatan pengawasan pemerintah di Desa Sukamulya, Karangtengah, Cianjur, Sabtu, 6 Desember 2025. Onnie berjanji membawa persoalan tersebut ke Pemprov Jabar agar mendapatkan kejelasan. Kunjungan Onnie ke MDTA An Nuroniyah disambut antusias oleh warga Kampung […]

  • Merebak Aduan PIP di Cianjur, SDN Gunungkembang Sediakan Posko Pengaduan

    Merebak Aduan PIP di Cianjur, SDN Gunungkembang Sediakan Posko Pengaduan

    • calendar_month Ming, 28 Des 2025
    • account_circle Ikbal
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Menyusul maraknya aduan dugaan penyalahgunaan Program Indonesia Pintar (PIP) di Kabupaten Cianjur, SDN Gunungkembang membuka layanan pengaduan bagi orangtua siswa penerima bantuan sebagai upaya transparansi dan klarifikasi penyaluran dana pendidikan. Nantinya, pihak sekolah akan menelusuri alur penyaluran bantuan yang diduga bermasalah. Sebagian besar aduan dugaan penyalahgunaan PIP di Cianjur terjadi pada rentang 2020 […]

  • RSUD Sayang Cianjur Fokus Tingkatkan Mutu Layanan lewat Penguatan SDM 

    RSUD Sayang Cianjur Fokus Tingkatkan Mutu Layanan lewat Penguatan SDM 

    • calendar_month Kam, 7 Agu 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – RSUD Sayang Cianjur kini terus memperbaiki kualitas layanan dengan fokus pada pengembangan sumber daya manusia (SDM). langkah ini diharapkan mampu meningkatkan kepuasan pasien dan keluarga pasien. Linda Lidyawati, Kepala Bidang Pengembangan Mutu dan Pemasaran RSUD Sayang, menegaskan pentingnya pelatihan berkelanjutan bagi seluruh tenaga rumah sakit. Tak hanya itu, ia juga menjelaskan bahwa peningkatan […]

  • Kang Onnie Sosialisasikan Perda Pendidikan di Pesantren Izzul Islam

    Kang Onnie Sosialisasikan Perda Pendidikan di Pesantren Izzul Islam

    • calendar_month Ming, 18 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM, Cianjur – Anggota DPRD Jawa Barat Fraksi NasDem, Onnie S Sandi, menyosialisasikan Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Jawa Barat Nomor 5 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Pendidikan di Pondok Pesantren Izzul Islam, Minggu, 18 Mei 2025. Kegiatan tersebut berlangsung di ruang kelas SMP IT Izzul Islam, Cianjur, dan dihadiri pengurus pesantren, tenaga pendidik, serta warga sekitar. […]

expand_less