Sosial
Monev Dana Desa dan Banprov Kadupandak, Camat Pastikan Realisasi Tepat Sasaran
- calendar_month Sel, 13 Jan 2026
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Camat Kadupandak, Irvan Rustiandi, melakukan monitoring dan evaluasi (monev) realisasi Dana Desa Tahap II dan Bantuan Provinsi (Banprov) di Desa Kadupandak, Kabupaten Cianjur, Selasa, 13 Januari 2026. Dalam kegiatan tersebut, tim monev memeriksa penggunaan Dana Desa Tahap II untuk pengadaan ambulans serta pembangunan jalan rabat beton di wilayah Pasir Tangkil. Hasil pemeriksaan menunjukkan […]
Momentum Rajaban 1447 H, DKM Assafariyyah Sukanagara Perkuat Ukhuwah Islamiyah
- calendar_month Sen, 12 Jan 2026
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Assafariyyah menggelar peringatan Rajaban 1447 Hijriah di Masjid Assafariyyah, Desa Sukanagara, Senin, 12 Januari 2026. Kegiatan ini menjadi momentum penguatan keimanan sekaligus mempererat ukhuwah Islamiyah antara masyarakat dan unsur pemerintahan setempat. Peringatan Rajaban tersebut dihadiri unsur Forkopimcam, tokoh agama, serta perwakilan pemerintah desa. Hadir dalam acara itu Camat Sukanagara […]
Aktivis Lingkungan di Cianjur Kecam Keras Limbah Kotoran Hewan Menahun di Mande
- calendar_month Sel, 6 Jan 2026
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Praktik pembuangan limbah kotoran hewan yang berlangsung menahun di Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur, menuai kecaman keras dari aktivis lingkungan. Bau menyengat, pencemaran air, hingga rusaknya lahan pertanian dinilai sebagai bentuk kejahatan lingkungan yang mengancam hak masyarakat atas lingkungan hidup sehat. Aktivis lingkungan sekaligus Ketua Generasi Muda Cianjur Bersatu (GMCB), Azzam Mohasm, menegaskan bahwa […]
Bau dan Pencemaran Limbah Kotoran Hewan Menahun di Mande, Kades Tegas Tak Berikan Izin
- calendar_month Sel, 6 Jan 2026
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Sebuah video di media sosial viral memperlihatkan warga memprotes keberadaan dua kolam penampungan limbah yang diduga berasal dari kotoran ayam di Desa Mulyasari, Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur, yang diduga mencemari lingkungan sekitar. Kolam limbah tersebut berada di lahan eks Hak Guna Usaha (HGU) PT Ciranji dan memicu kekhawatiran warga akibat bau menyengat serta […]
PT Pos Indonesia Cabang Cianjur Salurkan Bansos Blt Kesra Tambahan 2025
- calendar_month Jum, 2 Jan 2026
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – PT Pos Indonesia Cabang Cianjur menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Kesejahteraan (BLT Kesra) alokasi tambahan di tahun 2025 secara serentak di seluruh kecamatan Kabupaten Cianjur. Penyaluran bantuan tersebut sempat menimbulkan antrean ratusan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Kantor Pos Cabang Cianjur. Meski demikian, pihak PT Pos Indonesia memastikan mekanisme penjadwalan telah disiapkan untuk mencegah […]
Warga Bergerak Tanpa Menunggu Negara, Rumah Nenek Omah Nyaris Roboh Diperbaiki Swadaya
- calendar_month Rab, 31 Des 2025
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Puluhan warga Kampung Tegal kananga, Desa Sindangkerta, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Cianjur, bergotong royong memperbaiki rumah milik Nenek Omah (90) yang nyaris ambruk, Rabu, 31 Desember 2025, setelah pengajuan bantuan Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) tak kunjung jelas. Inisiatif swadaya itu dilakukan karena kondisi rumah lansia yang tinggal seorang diri tersebut kian rapuh dan […]
Cianjur Government Watch Lahir, Hibah Rp1,4 Miliar ke Lahan Eks Bupati Jadi Sorotan Awal
- calendar_month Sel, 30 Des 2025
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Kelompok masyarakat sipil Cianjur Government Watch (CGW) dideklarasikan pada Selasa, 30 Desember 2025, dengan sorotan awal pada dugaan aliran hibah APBD Rp1,4 miliar ke lahan pribadi yang dikomersialkan, milik mantan Bupati Cianjur, di wilayah Cugenang. Koordinator CGW, Hadi Dzikri Nur, menyatakan pembentukan CGW bertujuan memperkuat kontrol publik terhadap kebijakan dan anggaran daerah. Organisasi […]
Solidaritas Menggema di Cianjur, Donasi Bencana Sumatera Tembus Rp241 Juta
- calendar_month Ming, 28 Des 2025
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) bersama Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Cianjur menggelar Tabligh Akbar sekaligus penggalangan dana publik untuk korban bencana di Sumatera, Minggu pagi, 28 Desember 2025. Penggalangan dana yang dilakukan di depan City mall jln Selakopi dalam hitungan jam, bisa terkumpul Rp241 juta dengan target pengumpulan dana Rp 500 juta. […]
HUT ke-2 Desa Sukamanah, Bupati Cianjur Resmikan Peletakan Batu Pertama Koperasi Desa
- calendar_month Sab, 27 Des 2025
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Desa Sukamanah, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, menggelar pesta rakyat dalam rangka HUT ke-2 di Agro Edu Wisata Tani Desa Sukamanah, Sabtu, 27 Desember 2025. Perayaan ini memadukan pelestarian budaya, penguatan sosial, dan langkah konkret kemandirian ekonomi melalui peletakan batu pertama Gedung Koperasi Desa Merah Putih. Sejak pagi, ribuan warga memadati lokasi untuk menyaksikan […]
Reuni Lintas Angkatan, Alumni STM AMS 37 Cianjur Jalin Keakraban di Ciranjang
- calendar_month Sab, 27 Des 2025
- 0Komentar
RUANGPOJOK.COM – Alumni Sekolah Menengah Kejuruan Siliwangi AMS atau STM AMS 37 Cianjur lintas angkatan menggelar halal bihalal di Alun-alun Ciranjang, Kabupaten Cianjur, Sabtu, 27 Desember 2025. Kegiatan ini menjadi ajang temu kangen sekaligus penguatan jejaring alumni lintas jurusan. Sejak awal acara, suasana akrab langsung terasa. Alumni dari berbagai jurusan dan angkatan saling menyapa, berbagi […]

























