Breaking News
Beranda » Dewan Perwakilan Rakyat » Berbulan-bulan Tinggal di Tenda, Warga Cugenang Disambangi Anggota DPRD Jabar

Berbulan-bulan Tinggal di Tenda, Warga Cugenang Disambangi Anggota DPRD Jabar

  • account_circle Admin
  • calendar_month Sen, 22 Sep 2025

RUANGPOJOK.COM – Anggota DPRD Jawa Barat, Onnie S. Sandi dan Anggota DPRD Cianjur, Bayu Maulana Pamungkas, dari Partai NasDem menyambangi korban gempa di Desa Wangunjaya, Kecamatan Cugenang, Cianjur, Minggu, 21 September 2025.

Mereka menemukan warga masih bertahan di tenda darurat delapan bulan pascabencana.

Salah satunya Dedi Supriyadi (37), yang kehilangan rumah akibat gempa dan banjir.

Kini ia terpaksa tinggal di tenda dengan kondisi kaki sakit hingga sulit berjalan.

“Saya sudah delapan bulan di tenda. Tidak punya tanah dan tidak ingin membebani orang tua. Saya butuh rumah dan BPJS kesehatan,” kata Dedi.

Selain Dedi, Onnie juga menemui Aep Saepudin (63), yang kakinya membengkak akibat kecelakaan kerja. Karena tidak memiliki BPJS, Aep kesulitan berobat.

“Ke desa sudah minta bantuan, tapi diarahkan ke puskesmas. Biaya obat jadi kendala,” ujarnya.

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemuda meninggal terpeleset saat mancing di waduk cirata

    Pemuda meninggal terpeleset saat mancing di waduk cirata

    • calendar_month Sen, 11 Mar 2024
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    Cianjur – seorang pemuda tetpeleset saat mancing di Waduk Cirata Sore hari, korban bernama Hilman (22), warga kecamatan Sukaluyu Saat itu korban bersama keponakannya Ridwan (12) mancing bersama di Waduk Cirata, Dermaga Cokelat, Kampung Dermaga, Desa Cikidangbayabang, Kecamatan Mande di Kabupaten Cianjur, Minggu,(10/3/24). Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur, Asep Kusmanawijaya mengatakan, bahwa […]

  • Gadis Belia di Cianjur Diperkosa Bergilir 12 Pria, Polisi tangkap 10 Pelaku 2 Buron

    Gadis Belia di Cianjur Diperkosa Bergilir 12 Pria, Polisi tangkap 10 Pelaku 2 Buron

    • calendar_month Sab, 12 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Seorang gadis di bawah umur asal Kecamatan Sukaresmi, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, menjadi korban pemerkosaan bergilir oleh 12 pria. Pelaku membujuk korban dengan iming-iming jajan sebelum memperkosanya di lima lokasi berbeda. Lebih keji, beberapa pelaku merekam aksi bejat tersebut dan mempertontonkannya kepada pelaku lain saat melakukan pemerkosaan berikutnya. Dari 12 tersangka, sebagian masih […]

  • Bupati Cianjur Geram Adanya Infak Berkedok Pungli, Disdikpora Turun Tangan

    Bupati Cianjur Geram Adanya Infak Berkedok Pungli, Disdikpora Turun Tangan

    • calendar_month Sen, 4 Agu 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Bupati Cianjur Muhammad Wahyu Ferdian geram atas praktik pungli berkedok infak untuk pembelian mebel dan pagar di SDN Ibu Jenab 1 Cianjur. Tidak hanya melarang keras, ia juga memerintahkan Dinas Pendidikan menginvestigasi dan menghentikan praktik tersebut “kami melarang adanya praktik pungli seperti itu. Termasuk juga yang ramai kemarin, saya sudah perintahkan Dinas Pendidikan […]

  • SE Gubernur Jabar Terbit, Sawit di Lahan HGU Cihea Jadi Sorotan

    SE Gubernur Jabar Terbit, Sawit di Lahan HGU Cihea Jadi Sorotan

    • calendar_month Ming, 11 Jan 2026
    • account_circle Najib/Redaksi
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Perkebunan kelapa sawit di lahan HGU Desa Cihea, Kecamatan Haurwangi, Kabupaten Cianjur, kembali disorot setelah Surat Edaran (SE) Gubernur Jawa Barat Nomor 187/PM.05.02.01/PEREK melarang penanaman sawit di Jawa Barat, meski tanaman itu sudah lebih dulu berdiri sejak 2012. Sawit di Cihea bukan cerita baru, tanaman ini sudah tumbuh lebih dari satu dekade di […]

  • Cianjur Krisis 15 Dokter Spesialis, RSUD Terpaksa Rekrut Mandiri

    Cianjur Krisis 15 Dokter Spesialis, RSUD Terpaksa Rekrut Mandiri

    • calendar_month Kam, 3 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mengaku masih kekurangan 15 dokter spesialis untuk melayani empat Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD). Padahal, lowongan telah dibuka sejak 2024 melalui jalur CPNS dan P3K, tetapi peminat masih minim. Kepala Dinkes Cianjur Yusman Faisal mengatakan, saat ini kebutuhan paling mendesak adalah dokter spesialis penunjang. Sementara, dokter […]

  • Anggota DPRD Jabar Serap Aspirasi Warga Sukajadi Terkait Air Bersih

    Anggota DPRD Jabar Serap Aspirasi Warga Sukajadi Terkait Air Bersih

    • calendar_month Ming, 4 Mei 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Anggota DPRD Jawa Barat dari Fraksi NasDem, Onnie S. Sandi, menyambangi warga Desa Sukajadi, Kecamatan Campaka, di Aula Desa Sukajadi, pada Minggu, 4 Mei 2025. Kehadiran Onnie di aula desa disambut penuh harap oleh masyarakat yang antusias menyampaikan aspirasi mereka. Salah satu isu utama yang diangkat warga adalah masalah air bersih. Warga mengeluhkan […]

expand_less