Breaking News
Beranda » Edukasi » Fakta Mengejutkan, Pembangunan Ruang Lab SMPN 3 Tanggeung Dibangun Pihak Ketiga bukan Swakelola

Fakta Mengejutkan, Pembangunan Ruang Lab SMPN 3 Tanggeung Dibangun Pihak Ketiga bukan Swakelola

  • account_circle Admin
  • calendar_month Rab, 30 Okt 2024

Cianjur.ruangpojok.com – Terungkap fakta mencengangkan terkait pembangunan ruang laboratorium di SMPN 3 Tanggeung.

Pembangunan yang seharusnya dilakukan dengan metode swakelola, malah diborongkan kepada pihak ketiga.

Fakta ini memunculkan tanda tanya besar di kalangan masyarakat.

Pada tahun 2022, bangunan tersebut baru saja dibangun menggunakan Dana Alokasi Khusus (DAK) dengan anggaran fantastis mencapai kurang lebih 450 juta.

Lengkap dengan fasilitas toilet dan mabler untuk menunjang aktivitas belajar siswa, bangunan itu awalnya tampak kokoh dan siap mendukung pendidikan.

Namun, hanya dalam waktu dua tahun, bangunan tersebut mengalami tragedi! Atapnya roboh, diduga karena konstruksi penopangnya tidak mampu menahan berat genting.

Kepala Sekolah SMPN 3 Tanggeung sebelumnya, Syaban, yang tidak menyangka atap bangunan bisa runtuh secepat itu.

“Ini benar-benar di luar nalar! Padahal dari awal, saya sudah mewanti-wanti untuk memperhatikan kualitas,” ujarnya, kepada media, melalui saluran WhatsApp, 29 Oktober 2024.

  • Penulis: Admin

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komisi III DPRD Jabar Ajak Warga Sukanagara Taat Pajak Usai Program Pemutihan Berakhir

    Komisi III DPRD Jabar Ajak Warga Sukanagara Taat Pajak Usai Program Pemutihan Berakhir

    • calendar_month Sen, 27 Okt 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Anggota DPRD Jawa Barat dari Fraksi NasDem, Onnie S Sandi, mengimbau warga Kecamatan Sukanagara untuk tetap taat membayar pajak kendaraan bermotor usai program pemutihan berakhir pada 30 September 2025. Hal tersebut disampaikan Onnie saat kegiatan pengawasan penyelenggaraan pemerintahan daerah tahun anggaran 2025 di Aula Desa Sukalaksana, Kecamatan Sukanagara, Kabupaten Cianjur, pada Minggu, 26 […]

  • Onnie S Sandi Bersilaturahmi ke Kasepuhan di Pesantren Gelar

    Onnie S Sandi Bersilaturahmi ke Kasepuhan di Pesantren Gelar

    • calendar_month Jum, 24 Okt 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Anggota DPRD Jawa Barat, Onnie S Sandi, bersilaturahmi dengan kasepuhan di Pesantren Gelar, Cianjur, Minggu, 24 Oktober 2025. Dalam kunjungan itu, ia menegaskan pentingnya memahami pesantren secara langsung agar tidak muncul pandangan negatif di masyarakat. Onnie S Sandi, Anggota DPRD Jawa Barat dari Fraksi NasDem, menunjukkan kepeduliannya terhadap dunia pesantren dengan bersilaturahmi ke […]

  • Pisah Sambut Pengurus IKWI Cianjur, Diawali Dengan Pemberdayaan UMKM

    Pisah Sambut Pengurus IKWI Cianjur, Diawali Dengan Pemberdayaan UMKM

    • calendar_month Sel, 11 Feb 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    CIANJUR.RuangPojok – Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Kabupaten Cianjur menggelar acara pisah sambut pengurus antara kepemimpinan sebelumnya dipegang Gina Rohmawati kepada Asriyanti, di Aula Gedung PWI Cianjur, Selasa, 11 Februari 2025. Ketua IKWI Cianjur, Asriyanti, menegaskan bahwa program utama di awal kepemimpinannya adalah pemberdayaan UMKM bagi anggota IKWI. “Saya berharap IKWI bisa berjalan sesuai harapan, […]

  • Innalillahi!! Tak Izin Pondok, Santri Asal Tanggeung Meninggal Di Situ Rawagede

    Innalillahi!! Tak Izin Pondok, Santri Asal Tanggeung Meninggal Di Situ Rawagede

    • calendar_month Ming, 26 Jan 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    Cianjur.ruangpojok.com – Seorang Santri Pondok pesantren Al Karomah Al-Ma’muniyah Kampung Cikawung Desa Rawagede, M Ridho (14) meregang nyawa saat berenang bersama temannya di Situ Rawaged, Kecamatan Tanggeung ,Cianjur, Minggu 26 Januari 2025. Sebelumnya, Pihak Ponpes tidak mengetahui M Ridho bersama temannya pergi untuk berenang di Situ yang masih berlokasi di desa Rawagede. Kapolsek Tanggeung AKP […]

  • Kang Onnie Tunaikan Janji Politik Lewat Reses di Pasirbaru Pagelaran

    Kang Onnie Tunaikan Janji Politik Lewat Reses di Pasirbaru Pagelaran

    • calendar_month Sel, 22 Jul 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat Onni Soerono Sandi memenuhi janji politiknya dengan melaksanakan reses tahun ketiga di Desa Pasirbaru, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Cianjur, Senin, 21 Juli 2025. Kegiatan tersebut dihadiri sekitar 100 konstituen Partai NasDem dari warga setempat. Legislator asal Jabar itu turut didampingi Ketua Fraksi NasDem DPRD Kabupaten Cianjur Rustam Efendi dan […]

  • PWI Cianjur Ajak Desa di Selatan Melek Media Lewat Program Desanara

    PWI Cianjur Ajak Desa di Selatan Melek Media Lewat Program Desanara

    • calendar_month Jum, 31 Okt 2025
    • account_circle Admin
    • 0Komentar

    RUANGPOJOK.COM – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Cianjur kembali menggelar program Desa Melek Media (DESANARA) Cluster IV bertema “Safari Literasi Media, Hukum & Etika Pers bagi Pemerintah Desa” di Gedung PGRI Kecamatan Sindangbarang, Kamis, 30 Oktober 2025. Kegiatan ini diikuti sekitar ratusan kepala desa berikut perangkat desa dari sepuluh kecamatan wilayah selatan Cianjur. Ketua PWI […]

expand_less