/ Mar 27, 2025

Pemanggilan dan klarifikasi para saksi terhadap kasus OTT Politik Uang ASN

Cianjur – Badan Pengawasan Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Cianjur, telah memanggil beberapa Saksi, terkait Kasus OTT seorang ASN, beberapa waktu lalu, saksi yang telah dipanggil diantaranya, EK istri dari OS, dan AY caleg Dapil 1 Kabupaten Cianjur.

Dalam kasus OTT politik uang, dugaan untuk memenangkan Calon Legislatif (Caleg), berinisial AY Dapil 1 Kabupaten Cianjur, meliputi, Kecamatan Cianjur, Karangtengah, Cilaku.

Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran dan Datin Bawaslu Cianjur Yana Sopyan mengatakan, bahwa pihaknya, telah memanggil dan meminta klarifikasi terhadap beberapa saksi.

“Kami sudah melakukan klarifikasi terhadap saksi-saksi, yaitu saudari EK selaku istrinya OS, dan saudara AY, dalam hal selaku peserta pemilu.”, Ujarnya lewat telepon selular, Jum’at,(23/2/24).

Yana mengatakan, bahwa pihaknya masih melakukan pendalaman terhadap para saksi tersebut.

“Peristiwa ini masih penanganan oleh gakkumdu cianjur yang tergabung dari unsur bawaslu, unsur kepolisian dan kejaksaan” Ujarnya. (IBL)

Trending News

Bupati Bentuk Satgas Pemberantasan Premanisme, Jaga Investasi di Cianjur 01
02
Mahasiswa Demo Tolak UU TNI, Ketua DPRD Cianjur Temui Massa
03
Demokrat Cianjur Bukber Pererat Pengurus dan Anggota
04
Sosialisasi Panas Bumi di Bukber EBTKE bersama Awak Media Cianjur
05
Pelatihan Dapodik Tingkatkan Kompetensi 350 Operator PKBM dan SKB di Cianjur
06
Dapat Keluhan Malam Hari, Perumdam Tirtamukti Cianjur Langsung Bertindak

Berita Terdahulu

Berita

Ruang Pojok – Sebuah portal web yang berisi berita dan artikel online di Indonesia. memberikan pemberitaan  terupdate memanjakan para pembaca setia  kami  © 2024 Copyright ruangpojok.com News. All Rights reserved.

error: Content is protected !!